Install Wordpress di Linux

Pada kali ini saya akan sharing tentang cara menginstall wordpress di linux

First Step

Langkah pertama kita harus menginstall apache

sudo apt update
sudo apt install apache2

Second Step

Selanjutnya kita install mysql server dan client

Sudo apt install mysql-server mysql-client

Third Step

Lalu kita install php

sudo apt-get install software-properties-common
sudo add-apt-repository ppa:ondrej/php
sudo apt-get update 

Install php versi 7.2

    sudo apt-get install libapache2-mod-php7.2 php7.2 php7.2-common

setelah di install kita restart web server kita yaitu apache

    sudo service apache restart2

Untuk Mengecek versi php kita

php -v

lalu kita uji coba php kita dengan file info php

sudo nano /var/www/html/info.php

lalu kita isikan

<?php phpinfo(); ?>

jika berhasil maka hasilnya akan seperti ini

Fourth Step

Selanjutnya kita membuat sebuah user dan database Mysql untuk wordpress

Pertama kita membuat password untuk mysql kita dengan menngetikkan command ini mysql_secure_installation

selanjutnya kita masuk ke mysql dengan command mysql -u root -p

lalu kita buat database

CREATE DATABASE wordpress;

lalu buat username dari database

CREATE USER username@localhost IDENTIFIED BY 'password;

lalu kita memberi hak akses kepada user baru agar dapat mengakses database

GRANT ALL PRIVILEGES ON wordpress.* TO username@localhost;

lalu kita menyimpan perubahan yang kita buat

FLUSH PRIVILEGES;

lalu keluar dari my sql

exit

Fifth Step

Kita download wordpress nya dengan menggunakan command Sebelum mendownload kita balik dulu ke direktori home

cd ~ lalu ketik wget http://wordpress.org/latest.tar.gz

lalu kita extrac file nya

tar zxvf latest.tar.gz

Konfigurasi wordpress

Pertama kita salin file wp-config-sample.php ke dalam wp-config.php

cp /wordpress/wp-config-sample.php /wordpress/wp-config.php

lalu kita edit file wp-config.php

sudo nano /wordpress/wp-config.php

lalu kita cari parameter DB_NAME DB_USER dan DB_PASSWORD

kita isikan seperti berikut

Lalu kita salin file source code wordpress ke root

mv ~/worpress/* /var/www/html/

Selanjutnya kita masuk ke direktori html

cd /var/www/html/

lalu kita buat direktori baru di wp-content dengan nama uploads

mkdir /wp-content/upload

selanjutnya kita jalankan perintah berikut

sudo chown -R :www-data /wp-content/uploads

Final Step

Oke sekarang kita buka browser kita dan kita masukkan ip address kita

dan akan keluat seperti ini

Lalu isi form tersebut dan wordpress telah berhasil di install

Averoes Blog

Averoes Blog

I'm a Junior Android Developer who study in Mercu Buana Yogyakarta University