Transfer File dengan Terminal di Linux

Transfer file atau folder lewat terminal

Masih jaman kirim file atau folder dengan flashdisk atau HDD eksternal. Di linux sudah di sediakan command untuk mengirim file dari satu PC ke PC lain tanpa menggunakan flashdisk media lainnya,cukup buka terminal daan jalankan command nya file atau folder anda akan terkirim.

Langkah - langkah

Pertama kita tentukan akan mengirim file yang akan kita kirim lalu ubah ownership dari file atau folder tersebut.

Berikut command untuk merubah ownership file atau folder

chown (nama-user) (nama-file/folder)  contoh 

chown -R averoes:averoes folder

Lalu setelah kita rubah ownership nya kita ketikkan command di bawah ini untuk mengirim file tersebut

scp (nama-file/folder) (nama-user-tujuan)@(ip-tujuan):(letak-file-yang-akan-kita-letakkan)

contoh

scp -r folder admin@123456789:/home/dokumen/data 

jika kita ingin menyamakan isi folder yang ada pada laptop/PC kita dengan laptop/PC tujuan atau mem back up foler yang kita punya ke laptop tujuan kita bisa menggunakan command di bawah ini

rync (nama-file/folder) (nama-user-tujuan)@(ip-tujuan):(letak-file-yang-akan-kita-letakkan)

contoh

rsync folder admin@123456789:/home/dokumen/data

maka folder yang ada di laptop/pc tujuan akan sama dengan yang ada pada pc /laptop kita termasuk permission nya juga.

Averoes Blog

Averoes Blog

I'm a Junior Android Developer who study in Mercu Buana Yogyakarta University